Jumat, 05 November 2010

Tanda Cinta,Peringatan,Musibah atau Karma,..??









Ya Alloh,....

aku sungguh miris melihat dan mendengar tentang semua yang terjadi di Indonesia,...apakah ini tanda akir jaman,.??kurasa tidak,..dari air yang terlalu banyak sampai berlebih menggenang,..menyeret dan meluluhlantakan bumi indonesia,..air laut yang meninggi dam menyapu pantai,..dan gunung yang sungguh "pamer" kekuatannya,..

di udara,,pesawat yang jatuh,..di jalanan kendaraan yang jatuh,,kapal yang tenggelam,...Masya Alloh,...sungguh Engkaulah Penguasa atas segala kejadian ini,..

belum genap seminggu banjir bandang menyapu Wasior,,memaksa ribuan orang mengungsi,.gempa di barat kepulauan Mentawai 7,2 skala ritcher,..pukul 21.43an,..disusul tsunami yang katanya mencapai 12 m,menewaskan lebih dari 400 orang,,tempat wisata nan indahpun berubah jadi anyir bau mayat,,karena sulitnya evakuasi,..tak lama berselang,..sekitar pukul 23.50 an,..merapi "muntah",..dan muntahannya,...menyapa manusia yang "kolot",..karena mereka seharusnya tau apa yang kan terjadi dan apa yang harus dilakukan sebelum akirnya merapi muntah,..di susul pesawat jatuh,,milik TNI,....Ya Alloh,..lindungilah kami,..
dan banjir masih saja mengancap jawa,...karena hujan masih melayang-layang di jawa,..

Indonesia ,,mungkin ini peringatan untuk mereka yang "di atas",..mereka di "teriaki" untuk sekedar menoleh kepada sesama yang lebih kecil status sosialnya,..namun masih saja ada yang gak peduli,..beberapa minggu lalu,.kulihat di koran,,seorang pejabat,,"menjenguk" korban tewas,(wajahnya hancur dan tak teridentifikasi dengan jelas.),dengan tangan di pinggang,..och Tuhan,,apa sudah jadi kebiasaan bagi mereka "malang kerek",...kesombongan sangatlah lekat pada seorang yang lupa dari mana mereka mendapatkan "tahta".

Sungguh,,seandainya aku berada tak jauh dari kejadian,,bencana aku ingin jadi relawan,.betapa bahagia hidup ini bila berguna bagi orang lain,.??sayang aku jauh,,hanya bisa berdoa,,semoga semua membawa kebaikan hidup,...amin

apapun yang di keluarkan merapi ,,mengandung zat-zat yang berguna bagi kelangsungan hidup..lihatlah,,ada yang "panen" pasir,,sumber penghasilan ,bukan???debu-debu itu sangat subur kelak,..mungkin karena tanah jawa sudah tak subur,,makanya merapi "berbaik hati" memuntahkan kandungan "gizi" untuk anak cucu kita kelak,..

hemmmmmmm,..
apapun yang terjadi,.ku berdoa yang terbaik,..mereka tahu apa yang akan terjadi,.kalau mereka mau selamat,,mereka juga tahu apa yang harus di lakukan sejak dini,...

semoga indonesia JAYA,..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar